Tugas berupa Pertanyaan Terbuka

Jenis tugas lainnya adalah pertanyaan terbuka.[br][br]Untuk tugas-tugas ini jawaban siswa ditampilkan dan juga diperbarui secara real time di [b][i]thumbnail.[/i][/b][br]Guru dapat mengklik siswa tersebut untuk melihat jawabannya secara detail. Selanjutnya guru dapat menavigasi dari satu jawaban siswa ke jawaban siswa lainnya menggunakan pengalih dari header.[br][br]Guru dapat memilih tombol [i]Contoh jawaban[/i] di bagian bawah untuk menampilkan kemungkinan jawaban yang benar.
Jika Anda memutuskan untuk membiarkan siswa Anda melihat jawaban yang benar, mereka akan dapat melihat kemungkinan jawaban untuk pertanyaan terbuka setelah satu kali mencoba. Setelah diperiksa, mereka dapat mengedit jawabannya dengan memilih COBA LAGI.

Information: Tugas berupa Pertanyaan Terbuka