Bangun Ruang Sisi Datar
Perhatikan bangun berikut !
Sumber : https://www.geogebra.org/m/btyastJv
1. Jenis apakah bangun ruang diatas?
Amatilah mengamati perubahan rusuk kubus/balok ABCD.EFGH !
Sumber : https://www.geogebra.org/m/syjbhwhu
2. Apa nama bangun ruang diatas?
3. Ruas manakah yang mewakli "Rusuk" dari gambar diatas?
4. Diagonal sisi adalah adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik sudut berhadapan pada sebuah sisi adalah garis . . . .
Jika panjang ruas BD adalah 5, berapakah panjang, lebar dan tinggi dari bangun diatas?
Unsur-Unsur Kubus
Halo perkenalkan saya Rifki Candra Nugraha, mahasiswa Departemen Pendidikan Matematika Universitas Pendidikan Indonesia. Media Pembelajaran ini saya buat untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Multimedia Pendidikan Matematika yang diampu oleh Ibu Eyus Sudihartinih dan Ibu Dewi Rachmatin. Semoga dengan adanya media ini dapat memberikan kemudahan dalam memahami materi unsur-unsur kubus
Kubus
Kubus adalah bangun ruang tiga dimensi yang dibatasi 6 sisi berbentuk persegi yang membentuk sudut siku-siku, memiliki 8 titik sudut, dan 12 sisi. Ada banyak yang bisa dipelajari dari kubus ini, salah satunya adalah unsur unsur kubus. Dengan mempelajari unsur-unsur kubus, dapat membantu kita dalam memecahkan masalah sehari-hari. Untuk lebih jelasnya akan di tunjukan pada applet di bawah.
Gunakan applet di bawah ini untuk mempelajari unsur-unsur dari bangun ruang kubus.
Di bawah ini adalah applet tentang jaring-jaring kubus dalam bentuk 2 dimensi dan 3 dimensi.
Unsur-Unsur Kubus
Setelah mempelajari applet unsur-unsur kubus, ternyata kubus memiliki 6 unsur, yaitu:[br]1. Sisi adalah bidang yang membatasi sebuah kubus.[br]2. Rusuk adalah perpotongan dua buah sisi dari sebuah kubus.[br]3. Titik sudut adalah perpotongan dari rusuk-rusuk kubus.[br]4. Diagonal bidang adalah garis yang menghubungkan dua titik sudut yang saling berhadapan dalam satu bidang/sisi kubus.[br]5. Diagonal ruang adalah garis yang menghubungkan dua titik sudut yang saling berhadapan dalam satu ruang kubus.[br]6. Bidang diagonal adalah bidang yang dibentuk dari dua garis diagonal bidang dan dua rusuk kubus yang sejajar.[br][br][br]
Soal Latihan
1. Pilihlah salah satu jawaban yang dianggap benar![br] Manakah yang merupakan sisi dari kubus ABCDEFGH?
2. Pilihlah jawaban yang dianggap benar![br] Rusuk kubus ada sebanyak ... buah
3. Pilihlah jawaban yang dianggap benar![br] Perpotongan rusuk-rusuk kubus disebut...
4. Pilihlah jawaban yang dianggap benar![br] Manakah yang disebut diagonal bidang?
5. Pilihlah jawaban yang dianggap benar![br] Manakah ruas garis pada kubus yang paling panjang?
Sumber
[url=https://mathworld.wolfram.com/about/author.html]Wahyudin. (2018). [i]Kapita Selekta Matematika.[/i] Bandung: MANDIRI-BANDUNG.[br]Weisstein, Eric W.[/url] "Cube." From [url=https://mathworld.wolfram.com/][i]MathWorld[/i][/url]--A Wolfram Web Resource. [url=https://mathworld.wolfram.com/Cube.html]https://mathworld.wolfram.com/Cube.html[/url]
KUBUS
[b]PENGERTIAN[br][/b][justify]Kubus merupakan suatu bangun ruang yang dibatasi oleh enam sisi berbentuk persegi yang sebangun atau kongruen.[/justify][justify][/justify]
Pelajari applet berikut untuk mengetahui bagian-bagian kubus!
[b]RUMUS-RUMUS :[br][/b][b]1. Keliling[/b] [i]= 12 x sisi = 12s[br][/i][i][b][br]2. Luas Permukaan [/b]= 6 [i]x sisi x sisi[/i] = 6s[sup]2[/sup][/i][i][sup][br][/sup][/i][b][br]3. Volume[/b] = [i]sisi x sisi x sisi[/i] [i]= s[sup]3[/sup][/i][sup][br][br][/sup][b]4. Diagonal Bidang [/b][i]= [math]\sqrt{s^2+s^2}[/math][/i]= [math]\sqrt{2s^2}[/math]=[math]s\sqrt{2}[/math][br][b][br]5. Diagonal Ruang [/b][i]= [math]\sqrt{s^2+s^2+s^2}[/math] = [math]\sqrt{3s^2}[/math] = [math]s\sqrt{3}[/math][/i]
Perhatikan applet berikut untuk menemukan luas permukaan dan volume kubus!
CONTOH SOAL CERITA
Raina memiliki sebuah mainan yang berbentuk kubus dengan panjang rusuk 40 [math]cm[/math]. Raina akan mengecat mainan tersebut. Setiap 600 [math]cm^2[/math], Raina menghabiskan satu kaleng cat. Berapa banyak cat yang digunakan Raina dalam mengecat mainannya?[br][br][b]JAWABAN[br][/b]Diketahui : Panjang rusuk = 40 [img][/img][br] 1 kaleng cat = luas 600 [img][/img][br]Ditanya : Banyak kaleng cat yang dibutuhkan (n)?[br]Penyelesaian :[justify][size=100][i][b][u]Langkah 1 : Mencari luas permukaan kubus[/u][/b][/i][br]Luas Permukaan = 6s[sup]2[/sup] = 6 x 40 x 40 = 9600 [img][/img][br][i][u][b][br]Langkah 2[/b] [b]: Mencari banyak kaleng yang dibutuhkan (n)[/b][/u][/i][br]Satu kaleng cat dapat mengecat mainan dengan luas 600 [img][/img], maka banyak cat yang dibutuhkan untuk mengecat seluruh permukaan mainan:[br]Banyaknya cat (n) = luas permukaan kubus/luas 1 kaleng cat = [math]\frac{9600}{600}[/math] = 16 kaleng cat[br][br]Jadi, banyak cat yang dibutuhkan Raina untuk mengecat mainan adalah 16 kaleng cat.[/size][/justify]
BANGUN RUANG SISI LENGKUNG
1. MACAM BANGUN RUANG SISI LENGKUNG
a. Tabung[br]b. Kerucut[br]c. Bola[br][br]a. Tabung adalah bangun ruang 3 dimensi yang dibentuk oleh 2 buah lingkaran yang sama dan sejajar dan satu buah persegi panjang melengkung, mengelilingi 2 lingkaran tersebut.[br][br]Unsur-unsur tabung terdiri dari :[br]2 buah lingkaran[br]1 buah sisi lengkung ( selinut tabung)[br]2 buah rusuk[br]tinggi tabung[br]jari-jari lingkaran pada alas dan tutup tabung[br][br]b. Kerucut[br] adalah bangun ruang 3 dimensi yang dibatasi satu buah lingkaran dan satu buah juring yang mengelilingi lingkaran sebagai sisi tegak.[br][br]Unsur-unsur Kerucut terdiri dari :[br]1 buah lingkaran[br]1 buah selimut kerucut[br]1 buah rusuk[br]garis apotema[br]tinggi kerucut[br]jari-jari lingkaran ( alas kerucut )[br][br]c. Bola[br] Bola adalah bangun ruang 3 dimensi yang memiliki 1 buah sisi yang melengkung.[br][br]Unsur-unsur bola hanya meiliki jari-jari[br]
Bentuk TABUNG
Bentuk Kerucut
Bentuk BOLA
NO.2
Setelah kalian membaca, mengamati gambar-gambar bangun ruang sisi lengkung, mengamati unsur-unsurnya dengan menceklis tanda ceklis sesuai nama yang terera sesuai nama unsur gbr yang menghilang.[br]silahkan dicoba, sampai kalian paham dan mengenal bentuk dan posisi nama-nama unsur-unsur bangun ruang masing-masing.[br][br]jika sudah mengenal unsur-unsur bangun ruang , maka tugas dari ibu :[br][br]1. catat pengertian bangun ruang masing.[br]2. Gambar masing-masing bangun ruang beserta keterangan nama unsur-unsurnya.
Hasil pekerjaan kalian, potokan dan apload japri sebagai absen, jam 6 sore batas waktu apload[br]terimakasih selamat mengerjakan[br][br]minggu depan jaring-jaring bangun ruang sisi lengkung
Unsur-Unsur dan Jaring-Jaring Tabung
Jaring-Jaring Tabung dalam 3D
Tabung
Tabung adalah bangun ruang sisi lengkung yang dibentuk oleh dua buah lingkaran identik yang sejajar dan sebuah persegi panjang yang mengelilingi kedua lingkaran tersebut. [br][br][color=#0000ff]Sifat-Sifat Tabung[/color][br]1. Tabung memiliki tiga sisi yaitu dua sisi datar yang berbentuk lingkaran dengan jari-jari yang sama dan kongruen. Serta memiliki satu sisi lengkung.[br]2. Tabung tidak memiliki titik sudut.[br]3. Tabung memiliki dua rusuk. Yaitu rusuk pada alas dan rusuk pada sisi atas[br]4. Jarak antara sisi alas dan sisi atas tabung disebut tinggi tabung[br][br][color=#0000ff]Jaring-Jaring[br][/color]Jaring-Jaring suatu bangun ruang terjadi bila sisi-sisinya direbahkan sehingga terletak sebidang dengan alas bangun ruang tersebut[br]
[size=150][size=100][color=#0000ff]Rumus Tabung[/color][br]Volume Tabung = Luas alas x tinggi = π.r².t[br]Luas Alas = π.r²[br]Luas Selimut = Keliling alas x tinggi = 2.π.r.t[br]Luas Permukaan Tabung = 2 x L alas + selimut tabung [/size][/size]
Unsur-Unsur Tabung
[color=#0000ff]Sumber: Buku BSE Matematika Kelas 9 SMP Semester 1[/color]
Luas Permukaan dan Volume Tabung
LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME TABUNG
1. Perhatikan Tabung tersebut![br]2. Perhatikan rumus luas dan volume tabung![br]3. Cobalah geser slider yang r (jari-jari) ke kiri atau ke kanan. apa yang anda dapat lihat setelah menggeser slider r? Tuliskan kesimpulan anda[br]4. Cobalah geser pula yang t (tinggi) ke kiri atau ke kanan, apa yang anak-anakku dapat simpulkan?[br]5. coba lihat perubahan-perubahan volume dan luas permukaan saat r ataupun t di geser slidernya, silahkan perubahan-perubahan itu