Strategi Dalam Berbisnis

Reyhan berencana membelanjakan uang tabungannya sebesar Rp.15.000.000,00 ketika berkunjung ke bandung untuk membeli beberapa pasang sepatu Pria dan Wanita. Sepatu-sepatu tersebut selanjutnya akan dijual kembali.[br]Harga beli sepasang sepatu Pria adalah Rp. 325.000,00, sedangkan harga sepasang sepatu Wanita adalah Rp.225.000,00.[br]Karena keterbatasan ruang di mobil untuk mengangkut sepatu-sepatu tersebut, Reyhan hanya akan membeli maksimal total 50 pasang sepatu.[br]Sepatu-sepatu tersebut akan dijual dengan harga satuan Rp.405.000,00 untuk setiap pasang sepatu Pria dan Rp.295.000,00 untuk setiap pasang sepatu Wanita.[br][b]Dengan mengasumsikan seluruh sepatu yang dibeli akan terjual habis, tentukan strategi pembelian mengenai banyaknya sepatu Pria dan Wanita yang harus dibeli agar dapat memperoleh keuntungan yang sebanyak mungkin.[/b]
Strategi
Berapa banyak sepatu Pria yang sebaiknya dibeli?
Berapa banyak sepatu Wanita yang sebaiknya dibeli?
Keuntungan Maksimum
Berdasarkan strategi di atas, berapa keuntungan yang mungkin diperoleh? *ditunjukkan dengan hasil kalkulator simulasi perhitungan keuntungan di atas
Close

Information: Strategi Dalam Berbisnis