[size=85][size=100][justify]Bagaimana cara bermain Gasing?. Bagaimana pula cara membuatnya?.[br][br][color=#ff7700][b]Gasing adalah permainan yang berputar pada porosnya serta memiliki keseimbangan pada satu titik. Saat ini, banyak masyarakat yang tidak mengenali permainan gangsing, kecuali di daerah yang menganut tradisi tertentu. Gasing dapat digunakan sebagai sarana perlombaan, permainan, bahkan peramalan nasib.[/b][/color][/justify][/size][/size]
[color=#ff7700][size=100][justify][b]Setelah kalian memperhatikan dan mengetahui bentuk-bentuk Gasing serta tahu cara memainkannya, jawablah beberapa pertanyaan berikut ini.[/b][/justify][/size][/color]
[justify][size=100]Bagaimana bentuk Gasing?.[/size][/justify]
[size=100][justify]Apa saja yang mempengaruhi lama putaran Gasing?.[/justify][/size]
[size=100][justify]Apakah bentuk Gasing mempengaruhi lama putaran Gasing?.[/justify][/size]
[size=100][justify]Apa saja bahan-bahan untuk membuat Gasing?.[/justify][/size]
[color=#ff7700][justify][size=100][b]Selanjutnya kalian akan belajar mendesain bentuk Gasing menggunakan applet berikut ini. Silahkan desain Gasing sesuai keinginan kalian dengan cara menggeser slider yang ada pada bagian kiri sehingga desain yang kalian buat menghasilkan Gasing dengan putaran paling lama.[/b][/size][/justify][/color]
[justify][size=100][color=#ff7700][b]Pada percobaan selanjutnya, coba tentukan variabel apa saja yang akan kalian investigasi untuk membuat Gasing yang memiliki putaran paling lama.[br]Misalnya, akan dibuat desain Gasing yang memiliki lebar yang berbeda dan tinggi yang berbeda pula. Maka kombinasi yang saya buat untuk Gasing saya adalah sebagai berikut. [br]Jadi jika berdasarkan data di atas, maka didapat 4 desain yang akan hasilkan.[br]Desain 1 : Lebar 10 cm, Tinggi = 6 cm[br]Desain 2 : Lebar 10 cm, Tinggi = 8 cm[br]Desain 3 : Lebar 6 cm, Tinggi = 10 cm[br]Desain 4 : Lebar 8 cm, Tinggi = 10 cm[/b][/color][/size][/justify]
[justify][color=#ff7700][size=100][b]Desainlah Gasing kalian. Kalian dapat menggunakan bahan-bahan dari Kayu, Bambu, atau bahan lainnya. Kemudian ujicoba dengan menggunakan tali yang sama dengan asumsi kekuatan yang diberikan sama pada setiap percobaan. Diskusikan desain mana yang paling efektif dan putaran paling lama.[/b][/size][/color][/justify]
[justify][size=100]Apakah kalian sudah dapat menentukan desain mana yang paling efektif dan putaran paling lama dari percobaan di atas? Jika belum atau sudah, jelaskan alasanmu.[/size][/justify]
[justify][size=100]Jika kalian memiliki kesempatan untuk mengikuti perlombaan permainan Gasing. Apakah kalian yakin memperoleh kemenangan dengan menggunakan Gasing yang sudah kalian desain?[/size][/justify]
[justify][size=100]Apa yang kalian sudah pelajari dari aktivitas yang sudah kalian lakukan agar mendapatkan desain Gasing terbaik?. [/size][/justify]