Volume Benda Putar Menggunakan Integral

Kompetensi Dasar
3.34 Menentukan luas permukaan dan volume benda putar dengan menggunakan integral tertentu [br]4.34 Menyelesaikan masalah luas permukaan dan volume benda putar dengan menggunakan integral tertentu
Indikator Pencapaian Kompetensi
3.34.1 Menentukan luas permukaan dengan menggunakan integral tertentu[br]3.34.2 Menentukan volume benda putar dengan menggunakan integral tertentu[br]4.34.1 Menyelesaikan masalah luas permukaan dengan menggunakan integral tertentu.[br]4.34.2 Menyelesaikan masalah volume benda putar dengan menggunakan integral tertentu.
Tujuan Pembelajaran
1. Menentukan luas permukaan dengan menggunakan integral tertentu.[br]2. Menentukan volume benda putar dengan menggunakan integral tertentu.[br]3. Menyelesaikan masalah luas permukaan dengan menggunakan integral tertentu.[br]4. Menyelesaikan masalah volume benda putar dengan menggunakan integral tertentu.
[b]Selesaikan permasalahan dibawah ini[/b][br][br]Tentukan integral volume benda putar yang dibatasi oleh kedua fungsi yaitu fungsi f(x) = -x[sup]2[/sup] + 4 dan fungsi g(x) = x[sup]2[/sup] + 2 dengan [math]1\le x\le4[/math] yang masing-masing diputar mengelilingi sebanya 360[sup]o[/sup] terhadap sumbu x!

Information: Volume Benda Putar Menggunakan Integral