MATERI HUBUNGAN SUDUT PUSAT DAN SUDUT KELILING

[color=#980000][size=200][b][i]IDENTITAS KELOMPOK[/i][/b][/size][/color]
Nama anggota kelompok
Kelas
[b][size=200][color=#1e84cc][u]MARI MENGAMATI DAN MENCOBA[/u][/color][/size][/b]
Amatilah alat praktikum matematika di bawah ini !.
Kegiatan Belajar 1
Gerakkan titik A atau titik B atau titik T ke arah yang Anda inginkan.[br]Perhatikan bagian besar sudut pusat yang terbentuk, berapakah besar sudut pusat yang terbentuk tersebut?
Perhatikan bagian besar sudut keliling yang terbentuk, berapakah besar sudut keliling yang terbentuk tersebut?
Perhatikan bagian sudut pusat dan sudut keliling, keduanya secara sama menghadap sebuah busur yakni busur ....
Setelah Anda selesaikan kegiatan di atas, amati sekali lagi. Perhatikan besar sudut pusat dan kelilingnya.[br]Menurut kalian, besar sudut pusat tersebut berapa kali dari besar sudut kelilingnya ?
Kesimpulan apa yang dapat Anda peroleh dari kegiatan belajar di atas ?
[color=#ff7700][size=200][b]MARI MELAKUKAN [i]CROSS-CHECK[/i][/b][/size][/color]
Kegiatan Belajar 2
Anda diperbolehkan menggerakkan titik C, kemudian amatilah pada bagian besar sudut pusat dan besar sudut keliling.[br]Berapa besar sudut pusat yang terbentuk ?.
Berapa besar sudut keliling yang terbentuk ?
Menurut Anda, apa BENAR hubungan antara besar sudut pusat dan keliling adalah besar sudut pusat memiliki besar sudut dua kali dari besar sudut kelilingnya ? Jelaskan jawaban Anda.
Apakah ada syarat yang diperlukan agar rumus ([math]m\angle Pusat=2\cdot m\angle Keliling[/math]) dapat digunakan ? Jelaskan alasan Anda !.
[b][color=#0000ff][u][size=200]KESIMPULAN PEMBELAJARAN[/size][/u][/color][/b]
KESIMPULAN PEMBELAJARAN
Dari kegiatan belajar 1 dan 2, kesimpulan apa yang Anda peroleh ?.
Close

Information: MATERI HUBUNGAN SUDUT PUSAT DAN SUDUT KELILING