Media Pembelajaran "Translasi dan Refleksi Segitiga"
Translasi dan Refleksi
[justify][b]Translasi dan Refleksi[/b] merupakan bagian dari Transformasi yang berarti perubahan geometri yang berkaitan dengan suatu bangun, garis, titik, dan pengukurannya. Simak sedikit penjelasannya![br][br][b]Translasi[br][/b]Translasi merupakan perpindahan titik-titik koordinat suatu objek ke arah dan jarak tertentu dalam koordinat cartesius.[br][br][b]Refleksi[/b][br]Refleksi atau pencerminan adalah perpindahan suatu objek pada bidang sesuai dengan sifat pembentukan bayangan pada cermin datar. Pada saat ini, kita akan membahas 4 bentuk refleksi, yaitu:[br][/justify][list=1][*]Refleksi terhadap sumbu x[/*][*]Refleksi terhadap sumbu y[/*][*]Refleksi terhadap garis x=a[/*][*]Refleksi terhadap garis y=b[/*][/list]
Uji Pemahaman
Jika seluruh segitiga ABC, dengan titik koordinat [math]A(1,1)[/math], [math]B(3,4)[/math], dan [math]C(5,1)[/math] ditranslasi oleh vektor[math]\binom{-3}{1}[/math], maka tentukan koordinat bayangan titik [math]C[/math]! Gunakan equation editar dalam menjawab. Contoh jawaban: [math](0,0)[/math]
(2,2)
Jika segitiga ABC dengan titik koordinat [math]A(1,1),B(3,4)[/math], dan [math]C(5,1[/math]) direfleksikan dengan garis[math]y=b[/math] dan menghasilkan bayangan titik [math]A'(1,9),B'(3,6),C'(5,9)[/math]. Maka tentukan nilai [math]b[/math] yang tepat!
Jika segitiga ABC dengan titik koordinat [math]A(1,1),B(3,4),[/math]dan [math]C(5,1)[/math] direflesikan terhadap garis [math]x=-2[/math], maka tentukan bayangan titik-titiknya!
Jika Segitiga ABC dengan titik koordinat [math]A(1,1),B(3,4)[/math], dan [math]C(5,1)[/math] menghasilkan bayangan titik-titik, yaitu [math]A'(2,-2),B'(5,1)[/math], dan [math]C'(6,-2)[/math]. Tentukan perlakuan apa yang didapat oleh segitiga ABC tersebut!
Terdapat segitiga ABC yang terbentuk dari tiga titik, yaitu titik A, B, dan C. Dengan menggunakan persamaan umum translasi, jika titik A, B, dan C ditranslasikan dengan vektor [math]\binom{-1}{0}[/math] maka bayangan titik-titiknya yaitu [math]A'(-1,2),B'(2,6)[/math], dan [math]C'(-2,5[/math]). Maka tentukan koordinat titik A setelah direflesikan dengan sumbu [math]x[/math]! Jawablah dengan menggunakan equation editor. Contoh: (0,0)